Dear NutriFriends (Bapak, Ibu, dan rekan peneliti sekalian), Apresiasi setinggi-tingginya Nutrifood sampaikan kepada seluruh peneliti yang telah berpartisipasi dengan mengirimkan proposal penelitiannya untuk mengikuti Nutrifood Research Grant 2017. Tentu merupakan pencapaian yang sangat bernilai untuk setiap inisiatif dengan niat mulia, untuk memajukan pengetahuan di bidang kesehatan di Indonesia – atau bahkan di luar Indonesia nantinya. Tim juri telah […]
Halo NutriFriends! Masih ingat dong dengan ajang L-Men of the Year? Yup, terakhir kali L-Men of the Year diselenggarakan pada tahun 2014, sebagai sebuah ajang pemilihan duta hidup sehat yang diharapkan mamu menginspirasi pria di Indnesia untuk hidup sehat. Nah tahun ini, ajang tersebut kembali hadir dengan konsep dan nama yang berbeda, yaitu L-Men Awards! […]
Selamat Siang NutriFriends! NutriFriends, siapa yang tau Bulan K3? Bertemakan Work Safely, Be Healthy, and Productive with K3, Tim K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja Acara) Nutrifood mengajak para Nutrifooders untuk memeringati perayaan bulan K3, yang menurut peraturan pemerintah jatuh pada tanggal 12 Januari sampai dengan 12 Februari 2017. Peringatan ini dilakukan dengan pelaksanaan donor darah pada […]
Hai NutriFriends, setelah Tropicana Slim Stevia resmi launching minggu lalu (baca artikenya di sini), kamu udah cobain produknya belum nih? Nah! Hari Kamis (16/2) lalu, Nutrifood ngajak para bloggers untuk nge-teh bareng Tropicana Slim Stevia di Nutrifood Inspiring Center. Dekorasi dibuat seakan mereka sedang santai di rumah 🙂 Sambil nge-teh cantik, Susana, selaku Head of Nutrifood Research Center, […]
Februari identik dengan bulan yang penuh cinta, setuju gak NutriFriends? Saking cintanya Tropicana Slim sama konsumennya, Tropicana Slim kembali berinovasi melalui produk terbarunya, Tropicana Slim Stevia, pemanis nol kalori, alami, dari daun Stevia. Nah! Pemanis ini menawarkan alternatif pengganti gula yang terbuat dari bahan alami dan sehat karena tidak mengandung kalori, sehingga tidak akan menaikkan kadar […]
Hai NutriFriends, Semangat hari Jumat!! Sudah liat foto-foto dengan hashtag #NutritionWeek2017 dan #38thRumahKedua di media sosial kalian?hihihi. Yuk ikutin cerita selengkapnya 😉 Kita flashback sebelum perayaan Hari Ulang Tahun Nutrifood dulu ya hehehe. Bertepatan dengan Hari Nutrisi/Gizi #NutritionWeek2017 yang diperingati pada 25 Januari lalu, tepatnya satu minggu sebelum perayaan Hari Ulang Tahun, Nutrifood mengajak karyawannya […]
Halo, NutriFriends! Jadi ceritanya, sekitar bulan Januari kemarin, Nutrifood kedatangan dua tamu spesial, yang pastinya udah gak asing lagi buat kamu semua – vlogger kece, Arief Muhammad dan istrinya, Tipang. Buat NutriFriends yang mau kenal Nutrifood lebih dekat, langsung tonton video ini yuk! Supaya tahu gimana sih kantor & pabriknya Nutrifood. Enjoy the video 😉 […]
Sejak pertengahan tahun 2016 lalu, HiLo Teen gelar program HiLo Teen ARTivity, yang menjadi sarana bagi para siswa SMP dan SMA untuk menumbuhkan jiwa kreativitasnya, misalnya saja nih dengan memanfaatkan barang bekas (bekas kemasan produk HiLo Teen) menjadi karya seni yang dapat bernilai guna. Program ini sudah terselenggara di 54 kota di seluruh Indonesia, dengan melibatkan lebih dari 700 sekolah […]
Hai, NutriFriends! Ajang HiLo School Drawing Competition kembali hadir lho! Kompetisi melengkapi gambar dan mewarnai bagi siswa-siswi SD tingkat nasional dan minimarket ini, akan memperebutkan hadiah utama yang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya (Baca : liputan HiLo School Drawing Competition 2016). Kalau tiga tahun kemarin para pemenang jalan-jalan ke LegoLand dan Hello Kitty Town, nah tahun ini adik-adik […]
Halo, NutriFriends! Masih ingat kisah petualangan 60 karyawan Nutrifood di kota Bandung (Baca : di sini)? Memperingati Bulan Relawan Nasional, selama Desember ini, Nutrifood memang membuka kesempatan sebesar-besarnya untuk karyawan dapat berpartisipasi aktif, berkontribusi kepada masyarakat.
Mendidik anak-anak di pelosok negeri, berinteraksi langsung dengan kebaikan tulus penduduk asli, dan berkontribusi secara nyata dalam proses persiapan para penerus bangsa, pernah menjadi mimpi saya ketika berniat mendaftar sebagai Pengajar Muda. Namun, hal ini hanya sekedar menjadi sebuah niat karena tidak mendapatkan izin orang tua, hingga akhirnya Nutrifood yang memberikan sebuah kesempatan kepada saya […]
Perjalanan seru menantang medan belantara dari kota Unaaha menuju desa Asinua di kabupaten Konawe provinsi Sulawesi Utara, memakan waktu 4,5 jam. Kondisi hujan deras dan jalan penuh lumpur tak terelakan sepanjang jalan kita menahan nafas kalau melewati jembatan 2 bilah papan sebagai perantara, hanya tepat selebar ban mobil. Bayangkan kalau meleset sedikit, kita bisa terperosok dalam […]
Kunjungan ke Konawe memberi kesan yang beda-beda dari masyarakat asli hingga para pengabdi. Masyarakat asli Asinua, lokasi kunjungan pertama sangat pemalu terhadap pendatang. Mungkin karena mereka jarang berinteraksi dengan orang luar. Sedikit sekali yang merasa pentingnya sekolah dan pengetahuan, tidak jarang disleksia menjadi penyakit turun-temurun. Dengan ini, Indonesia Mengajar mengirimkan kadernya untuk menanamkan pola pikir […]
Setelah mengikuti kegiatan di Konawe dapet apa? Tambah item doang kulitnya? Tidak dong! Banyak hal yang didapat dari kunjungan saya kesana, terutama pengalaman-pengalam baru dari kondisi alam dan budaya yang berbeda. Tentunya, bersyukur bisa ikut berpartisipasi dalam program ini, dengan banyaknya inspirasi yang didapat dari kegiatan tersebut. Bagi saya yang baru pertama kalinya menginjakkan kaki di […]
Perjalanan dari Bandara Aluoleo Kendari ke Desa Asinua kurang lebih 4 jam, dengan hutan mengelilingi perjalanan kami. Ada pertanyaan dalam pikiran saya, hutan tersebut apakah forest atau jungle ya? Akses jalan dan fasilitas terbatas dengan struktur tanah, bebatuan dan jembatan kayu, serta minimnya fasilitas seperti listrik dan sinyal, sehingga bisa dikatakan Asinua termasuk daerah terisolir. […]
Hai NutriFriends, sudah tau dong kalau tanggal 5 Desember kemarin diperingati sebagai hari Volunteer sedunia? Nah, untuk memeringati hari tersebut, sekitar 60 karyawan Nutrifood yang tergabung dalam Nutrifood Volunteerism menginisiasikan untuk menjelajahi beberapa Desa di kota Bandung diantaranya Desa Cisaranten Kidul, Desa Bagea, dan Desa Blekok, sambil melakukan kegiatan kerelawanan selama dua hari di […]
Hai, NutriFriends! Sesuai dengan misi Nutrifood untuk menginspirasi gaya hidup sehat, sejak tahun 2013, Nutrifood senantiasa berkomitmen untuk menyelenggarakan roadshow program edukasi cermati konsumsi gula, garam, dan lemak, serta membaca label kemasan ke berbagai elemen masyarakat, sebagai upaya untuk turut berpartisipasi dalam pencegahan dan pengendalian prevalensi penderita penyakit tidak menular di seluruh Indonesia. Kali ini […]
Jakarta, 17 November 2016 – Bertempat di Hotel Borobudur Jakarta, Nutrifood menggelar Half Day Conference : The Breakthrough in Food and Nutrition Research for Better Diabetes Management and Prevention dengan menghadirkan para Professor ahli yang mengupas tren Diabetes di Indonesia, yakni Prof. Dr. Ir. Antonius Suwanto, M.Sc (Profesor di bidang Mikrobiologi dan Genetika Molekuler) dan Prof. Christiani Jeyakumar […]
Bertempat di hotel Shangri-La Jakarta, NutriSari, salah satu brand kebanggaan Nutrifood, kembali menerima apresiasi dari Majalah SWA dan Frontier Consulting Group, berupa penghargaan Indonesian Customer Satisfaction Award (ICSA) 2016 untuk Kategori Powder Fruit Juice. Sejak tahun 2009, NutriSari kerap mendapatkan penghargaan ini, dimana hal tersebut menandakan bahwa NutriSari mendapatkan kepercayaan dan loyalitas tinggi dari para konsumennya. Tahun ini, survey ICSA telah memasuki […]
Jakarta, 7 November 2016 – Hai, NutriFriends! Ajang Nutrifood Leadership Award kembali lagi, sebagai salah satu inisiatif Nutrifood di bidang pendidikan yang bertujuan untuk memberikan apresiasi bagi para mahasiswa Indonesia yang memiliki potensi dalam bidang kepemimpinan. Setelah menyeleksi ribuan peserta melalui beberapa tahapan audisi, akhirnya terpilih 10 Awardees yang berhak mengikuti rangkaian kegiatan karantina sejak 3 November lalu, […]
Calling all graduated students (undergraduate or master) with maximum of 2 years working experience – to participate! Enroll now www.nutrifood.co.id/MT/ before November 25th, 2016!
Hai, NutriFriends! Di bulan yang baru ini, Nutrifood ingin berbagi kabar gembira 🙂 Hari Kamis, 27 Oktober lalu, salah satu brand unggulan Nutrifood, NutriSari W’dank, meraih apresiasi The Most Experiential Brand Activation Award 2016, kategori The Best Digital Activation dari MIX Marketing Magazine, atas eksekusi online campaign #CumaKitaYangPunya. Adapun kriteria penilaian dari tim juri yang […]
Hai, NutriFriends! Di tahun 2016 ini, salah satu brand unggulan Nutrifood, yaitu NutriSari, kembali mendapatkan Halal Award 2016 untuk kategori Halal Top Brand Minuman Serbuk, dari Lembaga Pengkajian Pangan Obat obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI). Senang sekali mengetahui bahwa ini menjadi kali ketiga NutriSari mendapatkan Award selama tiga tahun berturut-turut. (Baca di : NUTRISARI RAIH […]
Hi, NutriFriends! Senang sekali, minggu lalu, Nutrifood berkesempatan untuk bertemu para semifinalis Nutrifood Leadership Award 2016. Mereka datang dengan beragam cerita seru dan inspirasi yang meluap sepanjang rangkaian seleksi. Gak muncul sama sekali suasana tegang di kantor Nutrifood. Justru ajang ini dijadikan wadah untuk berjejaring, berbagi semangat, dan berkolaborasi. Keren kan?! Nah… Ini di nih wajah-wajah mahasiswa inspiring […]
Hai, NutriFriends! #DoYouKnow, tubuh kita gak cuma butuh kalsium aja supaya punya tulang yang kuat, tapi juga perlu konsumsi vitamin D supaya penyerapan kalsiumnya itu bisa lebih optimal. Sayangnya, tubuh kita cuma bisa memproduksi pro-vitamin D yang baru akan berubah menjadi vitamin D bila terkena paparan sinar matahari. Sinar matahari? Panas-panasan? Yang ada justru kita […]
Hi NutriFriends! Pernah main ke kantor Nutrifood ga? Hehe Pasti sudah gak asing lagi dong di telinga NutriFriends, kalau Nutrifood merupakan salah satu perusahaan yang berusaha menjadikan kantor sebagai Rumah Kedua bagi karyawannya 😛 Mulai dari ruang gym, kelas olahraga, menu makan siang sehat, cek kesehatan rutin, semua ada di Nutrifood. Nutrifood berusaha menerapkan budaya […]
Selamat memasuki bulan Oktober! Di bulan yang baru ini, ada berita gembira untuk NutriFriends, serta rekan-rekan peneliti sekalian! Ini dia saatnya pengumuman Pemenang Nutrifood Research Center Grant 2016!!! Tidak terasa waktu berputar sangat cepat! Setelah melalui tahap seleksi ribuan proposal penelitian dan memilih 12 finalis yang tediri dari kategori S1, S2, dan Dosen atau Peneliti […]
Halo, NutriFriends! Tidak terasa rangkaian program Health Agent Award telah berakhir nih! Siapa yang masih ingat saat para tim finalis Health Agent mendapat pembekalan seputar gaya hidup sehat dan batasan gula, garam, dan lemak di kantor Nutrifood? hehehe (Baca: http://www.nutrifood.co.id/tim-finalis-health-agent-award-siap-menginspirasi-gaya-hidup-sehat-bernutrisi) Nah! Setelah mendapat pembekalan, 12 tim finalis Health Agent Award 2016 kemudian mengimplementasikan program gaya […]
Hai, Inspiring Leaders! Sudah menantikan pengumuman Semifinalis Nutrifood Leadership Award 2016? Setelah melewati rangkaian audisi di 4 kota besar, ini dia ke-35 peserta yang lolos ke tahap selanjutnya : CONGRATULATIONS! Detail pelaksanaan Semifinal Nutrifood Leadership Award, akan dikirimkan melalui email selambat-lambatnya Jum’at, 30 September 2016 😉 Sampai jumpa di Jakarta, Future Leaders!
Halo, NutriFriends! Pastinya kita semua punya momen spesial yang gak terlupakan kan ? Hmm… Bisa momen saat merayakan hari jadi dengan pasangan, hari raya dengan keluarga besar, atau bahkan hari ulang tahun bersama sahabat terkasih ? *cieee jadi flashback* Nah, sama halnya dengan salah satu brand kebanggaan Nutrifood, yakni L-Men, yang bulan Agustus ini genap […]
Hai! Walaupun sekarang NUTRIP sudah berakhir, gapapa dong kalau aku masih bikin diary (baca: curhatan) 😛 tentang NUTRIP? *boleh gak boleh tetep mau nulis hahaha* Kalau boleh menilik ke diary sebelumnya yang dibuat oleh salah satu teman Nutrip ku, Devina, (Baca :#DiaryNutrip : Kecemplung dan Jatuh Hati Dengan Project Pribadi) di tiap angkatan NUTRIP pasti […]
Saya pernah mendengar sebuah quotes yang mengatakan, “Hidup Adalah Proses Dimana Kita Terus Belajar Tanpa Ada Batas Umur Tanpa Ada Kata Tua.”- Anonim Rasanya quotes itu pas banget buat saya ketika mendapat kesempatan internship di Nutrifood. Yup, tempat yang dipenuhi orang-orang berjiwa muda ini (ciee :P) sangat memfasilitasi saya untuk bisa mengasah otak sekaligus belajar […]
Halo NutriFriends! Kalau nostalgia masa-masa kecil dulu pasti ingat beberapa permainan yang bisa mengasah kreativitas dan kerjasama kan? Yup, ada petak umpet, lompat tali, ular naga, layangan, congklak, dan masih banyak lagiii! Nah, sama halnya dengan permainan yang dimainkan karyawan Nutrifood di Ciawi, Sentul, Cibitung, dan Jakarta pada Festival Inovasi Nutrifood 2016. Selain bertujuan sebagai […]
Halo, NutriFriends! Pasti jantung kamu lagi berdebar banget ya sekarang? hehehe Yup! Soalnya Nutrifood sudah punya nama-nama mahasiswa di tiap kota audisi yang punya kesempatan untuk ikut Tahap Seleksi Nutrifood Leadership Award 2016 selanjutnya 🙂 Sebelumnya, Nutrifood ucapkan terima kasih atas antusiasme dan euforia yang besar dari teman-teman pendaftar #NutriLead 2016. Ribuan formulir telah berhasil […]
Percaya diri adalah kebulatan hati yang menggandrungi batin saya ketika berhasil lolos program Nutrip 2016. Sejujurnya nih, awalnya saya sempat takut saat akan mengisi formulir pendaftaran online di website Nutrifood, karena tertulis bahwa setiap peserta akan mendapatkan project individu maupun kelompok. Hati saya pun berkecamuk “gue bisa gak ya?”. Ribuan keraguan meyelimuti hati saya, hingga […]
Konon menurut salah satu filsuf kesehatan yang pernah saya baca (eaaaaa sok bijak), menjaga manisnya hidup tuh harus dimulai dari sekarang, ga bisa nunggu-nunggu sampe tua atau bahkan sampe keburu sakit duluan. Nah, tapi kenyataannya ga semudah itu kan? Jangankan hidup sehat, mengatur pola makan teratur 3 kali sehari aja belum tentu bisa kita lakuin […]
Halo NutriFriends, Bapak/Ibu, dan rekan-rekan sekalian, Apresiasi setinggi-tingginya Nutrifood sampaikan kepada seluruh peneliti yang telah berpartisipasi dengan mengirimkan proposal penelitiannya untuk mengikuti ajang Nutrifood Research Grant 2016. Ini merupakan pencapaian yang sangat bernilai untuk inisiatif memajukan kesehatan khalayak luas di Indonesia – atau bahkan di luar Indonesia nantinya 🙂 Tim juri telah mempelajari ribuan proposal penelitian yang […]
Seputar Penipuan Kupon Berhadiah Langsung Sehubungan dengan ditemukannya penipuan melalui kupon berhadiah palsu pada produk NutriSari yang diproduksi oleh PT. Nutrifood Indonesia, maka dengan ini PT. Nutrifood Indonesia memberitahukan bahwa : Nutrifood Indonesia tidak pernah menyelenggarakan undian berhadiah tanpa melakukan pemberitahuan resmi terlebih dahulu kepada distributor dan konsumen. Demikian pemberitahuan ini dibuat oleh […]
Hi NutriFriends, Siapa di sini yang punya anak atau adik yang mengkonsumsi HiLo School? Kali ini berita baik datang dari wilayah Soloraya, dimana di daerah tersebut, HiLo School terpilih menjadi merek terfavorit dan dipercaya untuk kategori Susu Anak Tinggi Kalsium Rendah Lemak dalam Excellent Brand Award TATV 2016. Uniknya nih, TATV sebagai penyelenggara yang juga merupakan market leader […]
Hi NutriFriends, Kamu pernah dapat prestasi di sekolah? Jadi juara umum atau dapat ranking 1 di kelas? Pasti senang banget rasanya 🙂 Sama seperti Nutrifood yang baru saja mendapatkan Sertifikasi Sistem Jaminan Halal (SJH) untuk Pabrik Cibitung, yang diberikan oleh LPOM MUI (Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia). Sertifikat SJH ini baru dapat diberikan, setelah […]
Salam sehat NutriFriends! Siapa disini yang suka olahraga? Suka basket? Futsal? Badminton? Renang? Atau Berenang dalam lautan kapuk? Hahaha Dibanding berenang-renang dalam lautan kapuk alias kasur, lebih baik gerakan badan Nutrifriends supaya lebih sehat yuk! Seperti halnya yang dilakukan para karyawan Nutrifood dalam Pekan Olahraga Nutrifood (PON) 2016 yang berlangsung di bulan Juli lalu dengan […]
Di usia saya yang beranjak dewasa ini (cieee), seringkali saya mendengar “Nikmatilah masa kuliah kalian”, “yah entar juga tau rasanya kerja gimana”, maupun “kerja itu sulit loh”. Sampai akhirnya, rasa penasaran yang menyelimuti saya tentang dunia “kerja” menghantarkan saya dalam sebuah perjalanan baru. Nutrifood Internship Program (Nutrip) 2016. Perjalanan itu dimulai tanggal 27 Juni 2016. […]
Ada pepatah yang bilang “Tak Kenal, maka Tak Sayang” 🙂 Kenalin, nama saya Billy Reinhart Colombus atau yang biasa disapa Billy. Persepsi awal saya tentang masa orientasi yang kaya akan senioritas, langsung terpatahkan ketika mengikuti orientasi Nutrifood Internship (Nutrip) 2016. Dalam dua minggu pertama, saya merasa orientasi yang saya jalani sangat asik dan menarik, dengan […]
Hallo, NutriFriends! Gimana lebaran kamu? yang pastinya menyenangkan ya berkumpul dengan keluarga dan saling bermaafan satu sama lain. Nah, masih dalam suasan lebaran nih, Nutrifood juga menyelenggarakan Halal Bihalal untuk para karyawan Nutrifood baik di Ciawi, Cibitung, dan juga tentunya di Jakarta. Kita awali dengan cerita seputar Halal Bihalal di Ciawi dulu ya 🙂 […]
Halo Nutrifriends! Ada kabar gembira nih 🙂 Satu prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Indonesia asal Institut Pertanian Bogor (IPB) dalam kompetisi bidang teknologi pangan bertaraf internasional, yaitu Solutions for Developing Countries Competition (DSDC) yang diselenggarakan oleh Institute of Food Technologists Student Association (IFTSA) di Chicago, Amerika Serikat. Setiap tahunnya, kompetisi ini selalu mengangkat beragam […]
Siapa disini penggemar olahraga bola basket? Ngikutin perjalana L-Men 3×3 Competition Indonesia Tour 2016 gak nih? (Baca : Press Conference L-Men 3×3 Competiton Indonesia Tour 2016) Setelah keliling 9 kota di Indonesia sejak Januari lalu, salah satu brand unggulan Nutrifood yang cowo banget ini, L-Men, menggelar Grand Final L-Men 3×3 Competition Indonesia Tour 2016 pada […]
Hai, NutriFriends! Setelah menyeleksi banyak sekali proposal proyek gaya hidup sehat yang masuk, akhirnya tim juri berhasil memilih 13 tim finalis dengan program terbaik yang akan mengimplementasikan programnya tersebut di sekolah dasar targetnya 🙂 Ini nih bedanya Health Agent Award tahun ini, dimana Tropicana Slim menantang para finalis untuk menentukan sendiri sekolah dasar yang dianggap memerlukan edukasi dan […]
Hai, NutriFriends! Apa kabar? Sesuai dengan visi Nutrifood, Inspiring a Nutritious Life, masih ingat gak hayooo kalau Nutrifood memiliki badan riset yang bergerak di bidang nutrisi, pangan, dan kesehatan, dan senantiasa berusaha mengembangkan basis ilmiah untuk diterapkan terhadap produk dan gaya hidup sehat di Indonesia? Yup! Badan riset tersebut bernama Nutrifood Research Center. Di bulan Juni lalu, pewakilan […]
Hai, NutriFriends! Pendaftaran Nutrifood Leadership Award 2016 telah dibuka 🙂 Tahukah kamu betapa kaya dan indahnya negara kita? Yuk jelajahi keindahan warisan budaya Indonesia, sambil belajar mengenali potensi diri, dalam ajang ini. Jejakkan langkah & jadilah penjelajah! Daftarkan dirimu di sini sebelum 7 Agustus 2016!
Hai hai hai, NutriFriends!! Di tahun 2016 ini, HiLo School kembali menyelenggarakan HiLo School Drawing Competition lho! (Baca juga : Liputan HiLo School Drawing Competition 2015). Seperti tahun-tahun sebelumnya, kompetisi mewarnai dan melengkapi gambar ini diperuntukkan bagi siswa Sekolah Dasar, dengan hadiah utama berupa uang tunai dan paket wisata Legoland dan Hello Kitty Town, Malaysia. Bahkan di […]
Halo halo hai, NutriFriends! Apa kabar nih? Gimana hayo puasanya sejauh ini, semoga lancar ya! Hari Kamis (9/6) lalu, Nutrifood mengundang sahabat-sahabat komunitas untuk berbuka puasa bersama lewat acara Ngabuburit Bareng di NIC. Tidak terasa Nutrifood Inspiring Center telah berdiri lebih dari satu tahun, dan senang sekali tentunya mengetahui bahwa selama kurun waktu tersebut, terdapat […]
Hallo NutriFriends!! Selamat menjalankan ibadah puasa buat NutriFriends yang menjalankannya, semoga lancar sampai hari Kemenangan tiba 🙂 Cerita kali ini akan membahas #SerbuCibitung. NutriFriends masih inget kan tentang kegiatan serbu lainnya yang pernah dibahas di blog Nutrifood hehhee. Nah, kali ini diinisiasi oleh tim Cibitung. Kegiatan volunteerism karyawan Nutrifood ini dilakukan bersama dengan 600 anak […]
Hai, NutriFriends! Setelah melewati tahap seleksi ketat beberapa waktu lalu, akhirnya tim penilai berhasil memilih 9 nama yang berhak menjadi bagian dari Rumah Kedua 🙂 Nutrifood ucapakan selamat ya! Sampai jumpa kembali di kantor Nutrifood :”) Belum lolos tahun ini? Jangan bersedih hati! Silakan coba di kesempatan mendatang, atau psttt… siapa tahu ternyata langsung jodoh […]
Hai, NutriFriends! Mohon maaf ya sudah membuat kalian menunggu untuk mengetahui siapa saja mahasiswa yang berhak melaju ke tahap seleksi #NUTRIP selanjutnya :p Ribuan berkas pendaftaran telah masuk, terima kasih banyak atas antusiasmenya ya, guys – kalian sukses bikin tim penilai kesulitan menentukan pilihannya. Berikut nama-nama peserta yang berkesempatan mengikuti seleksi tahap berikutnya. Yuk langsung cari nama kamu […]
Halo, NutriFriends! Apa kabar? Masih dalam rangka memperingati Hari Diabetes Nasional yang jatuh pada 23 April kemarin, kali ini Nutrifood melalui brand Tropicana Slim, bersama CISDI menggelar Diskusi Publik bertajuk Diabetes Ancam Usia Produktif, Prevalensi di Indonesia Kian Meningkat. #DoYouKnow Berdasarkan data International Diabetes Federation (IDF) tahun 2015, 10 juta penduduk Indonesia hidup dengan diabetes, dan menyedihkannya lagi […]
Halo halo, NutriFriends! #DoYouKnow tanggal 7 April diperingati sebagai Hari Kesehatan Sedunia, dimana tahun ini tema yang diangkat oleh WHO (World Health Organization) adalah tentang diabetes. Hal tersebut cukup menjadi bukti kalau penyakit diabetes menjadi penyakit yang semakin perlu diwaspadai oleh masyarakat di seluruh dunia. Bahkan di Indonesia sendiri, prevalensi jumlah penderita diabetes juga terus meningkat […]
Halo, NutriFriends! Apa kabar? Semoga masih tetap setia membaca berbagai berita terbaru dari Nutrifood ya! Nah kali ini, Nutrifood mau berbagi kabar menyenangkan nih 🙂 20 April kemarin, bertempat di Ceria Room, Shangri-la Hotel, Jakarta, Nutrifood menjadi salah satu perusahaan yang terpilih The Most 25 Creative Companies versi Majalah SWA! FYI nih NutriFriends, award ini merupakan penghargaan dari SWA […]
Hallo NutriFriends, Gak kerasa setahun telah berlalu, tiba saatnya Family Gathering ! Moment yang ditunggu-tunggu oleh semua karyawan Nutrifood. Banyak cerita dari perjalanan Family Gathering baik dari Nutrifood Cibitung, Ciawi & Sentul maupun Jakarta. Yuk baca cerita selengkapnya 🙂 Diawali dengan Cibitung dulu ya. Tepat di tanggal 16 April 2016 karyawan Nutrifood Cibitung bersama dengan […]
Halo, NutriFriends! Semua brand-brand Nutrifood, mulai dari Tropicana Slim, HiLo, NutriSari, L-Men, W’dank, dan Alergon, tentu gak akan berkembang sebesar ini tanpa peran dan dukungan dari teman-teman media 🙂 Nah! Sebagai bentuk apresiasi nih, Jum’at (01/04) lalu, Nutrifood menggelar Media Gathering dengan suasana piknik bertemakan Nutri Day Out. Sebelum acara dimulai, teman-teman media bisa mengekspresikan diri di photobooth yang telah disediakan. […]
Apa kabar NutriFriends? Bagaimana dengan gaya hidup sehat kalian? Ngomongin gaya hidup sehat untuk kesempatan kali ini, Nutrifood akan berbagi cerita inspirasi gaya hidup sehat kepada teman-teman media dalam program Nutri Health Month. Hayooo ada yang masih ingat tentang program ini Yup! Nutri Health Month merupakan program inspirasi gaya hidup sehat eksklusif selama 1 bulan, […]
Buat kamu mahasiswa kreatif & inovatif, serta punya passion di bidang kesehatan, yuk ikutan Health Agent Award 2016! Kali ini, Nutrifood, melalui brand Tropicana Slim mau menantang kamu nih untuk berkreasi membuat proyek inspirasi gaya hidup sehat dengan tema “Batasan Konsumsi Gula, Garam, dan Lemak pada Anak” yang ditujukan kepada komunitas Sekolah Dasar (siswa, guru, […]
Hai, NutriFriends! Pendaftaran Nutrifood Internship Program 2016 sudah dibuka nih! Gak mau kan melewatkan kesempatan untuk bekerja di belakang brand-brand ternama, seperti Tropicana Slim, HiLo, NutriSari, dll 🙂 Selain itu, kalau magang di Nutrifood, yang pasti kamu bisa menikmati berbagai fasilitas olahraga yang ada, mulai dari gym sampai ikutan kelas olahraga yang selalu ada setiap hari. Seru kan? […]
Ketika acara ulang tahun Nutrifood yang lalu, saya (red : Bapak Mardi Wu) mengundang beberapa anggota tim Nutrifood dari luar Jawa. Salah satunya punya cerita menarik seperti yang saya share di bawah ini. Cerita ini dituturkan oleh Andreas Prasetyo, manajernya. Selamat membaca! *** Mencari tim sales di Kota Tarakan untuk area Kalimantan Utara (Kaltara) begitu susah. […]
Hai, NutriFriends! Pasti semua sudah kenal dengan Center for Indonesia’s Strategic Development Initiatives (CISDI) & programnya Pencerah Nusantara? Yup! CISDI merupakan salah satu partner Nutrifood di bidang kesehatan (Baca : Nutrifood Ajak Komunitas Berbasis Anak Muda sebagai Partner CSR), yang saat ini sedang menyeleksi para pejuang kesehatan yang nantinya akan menjadi Tim Pencerah Nusantara untuk pergi ke […]
Siang NutriFriends! Sudah pantau keseruan HUT Nutrifood di media sosial melalui hashtag #37thRumahKedua? Ternyata banyak banget loh yang antusias dengan #37thRumahKedua, tidak terkecuali para karyawan di kantor Nutrifood Pulogadung, Ciawi, dan juga Cibitung tentunya. Tepat di hari Selasa kemarin seluruh anggota Rumah Kedua merayakan HUT Nutrifood ke-37. Beragam kegiatan menarik dikemas dalam acara 37th Inspiring […]
Dear, NutriFriends! Terima kasih telah menjadi bagian dari perjalanan Nutrifood selama ini ya 🙂 Cari tahu keseruan semarak HUT Nutrifood ke-37 di berbagai media sosial melalui hashtag #37thRumahKedua! Inspiring a Nutritious Birthday!
NutriFriends, pada tau gak kapan Hari Nutrisi Nasional? Yaaa benar, 25 Januari! Nutrifood juga turut serta memperingati Hari Nutrisi Nasional nih. Selama 5 hari kemarin (dari tanggal 25 sampai 29 Januari), ada Hari-hari Bernutrisi di Kantor Nutrifood Pulogadung, Ciawi dan juga Cibitung, dimana setiap hari nya punya tantangan tersendiri. Yuk simak cerita selengkapnya! Kalau di […]
Hai hai, NutriFriends! Menyambut perayaan ulang tahun ke-37, Nutrifood mau bagi-bagi hadiah nih 🙂 Yuk yuk semua merapat untuk tahu informasinya! Pastikan dulu kamu sudah follow akun Instagram @nutrifood ya! Nah, selama 31 Januari sampai 2 Februari, kamu harus memposting foto dari akun Instagram-mu sesuai dengan tema yang telah ditentukan Setiap post harus memuat hashtag […]
Hai, NutriFriends! Kamu pecinta olahraga bola basket? Ingin mengasah skill dalam bermain bola basket? Atau.. ingin unjuk kemampuan di kancah internasional? Nah, ini dia kesempatan yang tepat bagi kamu, L-Men 3×3 Competition Indonesia Tour 2016! Ajang kompetisi olahraga bola basket bergengsi dan bertaraf internasional yang diselenggarakan L-Men bersama dengan Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia (PERBASI) […]
Hai, NutriFriends! Senang sekali bahwa Nutrifood berhasil menutup tahun 2015 ini dengan pencapaian. Nutrifood berhasil mendapatkan sertifikasi ISO 14001:2004 yang menunjukkan bahwa Pabrik Nutrifood Ciawi dan Cibitung telah terbukti memperhatikan aspek lingkungan pada setiap aktivitas perusahaan, dalam hal ini khususnya aktivitas produksi. Yay! Siap menyambut 2016 dengan terus meningkatkan kualitas dan memberikan yang terbaik 👍 Selamat menikmati […]
NutriFriends, ada yang tau kota apa yang memiliki sebutan sebagai kota Seribu Industri? Yap, benar sekali!! Jawabannya adalah Kota Tangerang 😀 Oia kalau kota “Hujan”? Hheheehe betul jawabannya adalah kota Bogor. Berkaitan dengan kota Tangerang dan kota Bogor, sebagai bagian dari kegiatan perayaan Hari Relawan Sedunia yang jatuh pada tanggal 5 Desember kemarin, teman-teman Nutrifood […]
Bukan Nutrifood namanya kalo gak punya inisiatif menginspirasi hidup sehat hehe :p Kali ini, Nutrifood mendatangi kantor Kementerian Kesehatan Republik Indonesia untuk menularkan semangat hidup sehat seperti yang selama ini telah diterapkan oleh karyawan di kantor Nutrifood. Sejak tahun 2011, Nutrifood telah menandatangani MOU bersama Kementerian Kesehatan, sebagai tanda bahwa Nutrifood berkomitmen tinggi dalam mendukung Kementerian Kesehatan mengupayakan […]
NutriFriend pernah potong bawang merah atau bawang bombay? Apa yang NutriFriend rasakan setelahnya?menangis? Nah itu merupakan salah satu aktivitas sensori yang disebut dengan Trigeminal yang melibatkan tiga syaraf yang dapat menyebabkan mata kita mengeluarkan air mata. Lalu apa hubungannya dengan #Sensorich? Sensorich ini adalah acara yang dibuat oleh tim RND Nutrifood untuk dapat memperkenalkan aktivitas […]
Hai hai NutriFriends, Bertempat di Birawa Assembly Hall, Hotel Bidakara, Jum’at (27/11) lalu, Nutrifood mendapatkan apresiasi dari Kementerian Kesehatan, melalui tanda penghargaan Mitra Bakti Husada, yang diberikan kepada organisasi kemasyarakatan, dunia usaha, Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Badan Usaha Milik Daerah dan organisasi profesi yang telah terbukti mendukung keberhasilan pembangunan bidang kesehatan. Penghargaan ini diterima […]
Yuhuuuu! Kabar gembira datang lagi nih buat Nutrifood. Setelah kemarin NutriSari mendapatkan penghargaan (baca selengkapnya : Yeay! Nutrisari Menjadi Brand Terbaik di ICSA 2015), nah Kamis (26/11) kemarin, giliran L-Men yang mendapatkan penghargaan, melalui event L-Men 3×3 Competition Indonesia Tour 2015 yang berhasil meraih The Best Sport Event Activation 2015 dalam Indonesia Most Experiential Brand Activation […]
NutriFriends, salah satu brand unggulan Nutrifood yang udah kita sayang banget, Nutrisari, kembali menang penghargaan, loh! Kali ini, Nutrisari kembali ditetapkan sebagai brand terbaik untuk kategori Powder Fruit Juice dalam Indonesian Customer Satisfaction Award (ICSA) 2015. Pssst… penghargaan sebagai brand terbaik ini bukan pertama kali didapatkan oleh Nutrisari lho! Membanggakan yah? FYI nih, Indonesia Customer Satisfaction Award […]
Hai, NutriFriends! 🙂 Sejak awal dibuka, senang banget melihat antusiasme teman-teman komunitas atas penggunaan Nutrifood Inspiring Center sebagai tempat pelaksanaan acara mereka. Tidak jarang tiap weekend, Nutrifood Inspiring Center selalu full-reserved dan bahkan ada beberapa komunitas yang antri untuk bisa menggunakannya 🙂 Melihat hal tersebut, mulai bulan November ini, Nutrifood memfailitasi teman-teman komunitas yang ingin […]
Hai, NutriFriends! Bulan November identik banget dengan berbagai program perayaan Hari Kesehatan Nasional. Momen tersebut juga dimanfaatkan oleh Kementerian Kesehatan untuk menyelenggarakan acara ramah tamah dengan dunia usaha, sekaligus penandatangan MOU sebagai bentuk komitmen dari dunia usaha, termasuk Nutrifood untuk dapat terus menginspirasi hidup sehat di masyarakat 🙂 Penandatangan MOU ini bahkan langsung dihadiri oleh Ibu […]
Hai, NutriFriends! Setelah menunggu lama, akhirnya ke-10 Finalis Nutrifood Leaderhisp Award 2015 kembali berkumpul di Jakarta untuk mengikuti serangkaian kegiatan karantina 🙂 Terkait dengan tema dan konsep karantina yang unik di tahun ke-10 penyelenggaraan Nutrifood Leadership Award, yakni “TRAVELLING“, pada hari pertama karantina mereka mendapatkan sharing yang kiranya berguna sebagai bekal sebelum mereka berangkat nanti; […]
Hai, NutriFriends! Senin, 26 Oktober 2015 lalu, senang sekali Nutrifood kedatangan teman-teman dari Waste 4 Change. Buat yang belum tahu, Waste4Change adalah kewirausahaan sosial yang memberikan solusi terhadap permasalahan sampah, dengan prinsip perubahan perilaku dan pengelolaan yang bertanggung-jawab. Kewirausahaan sosial ini dibentuk oleh Greeneration Indonesia dan ecoBali Recycling. (Cari tahu lebih lanjut di sini). Saat ini, Waste4Change […]
NutriFriends, kalau ngebahas Mr. Krab pasti langsung inget SpongeBob The Series nih, dengan suaranya yang khas itu hohoho 😀 Nah, di Nutrifood juga ada Mr. Krab lho untuk hadir di launching #TastyKrab. Acara launching hari ini khusus diselenggarakan untuk para karyawan internal Nutrifood, yang dikemas secara menarik dengan menampilkan Mr. Krab. Uniknya nih, para karyawan […]
“Some are born great, some achieve greatness, and some have greatness thrust upon them.” William Shakespeare Semoga lahirnya pabrik Nutrifood terbaru ini dapat seperti pepatah tersebut ya, dilahirkan sebagai pabrik yang baik, selama produksinya bisa menghasilkan produk-produk berkualitas baik, dan dapat membawa berkah lebih banyak lagi bagi orang banyak 🙂 Langsung saja yuk ikuti cerita […]
Holla, NutriFriends! Nutrifood lagi-lagi dapat kabar membahagiakan nih 🙂 Gak nyangka kalau tiga brand unggulan Nutrifood, yaitu L-Men, HiLo, dan Tropicana Slimmemenangkan penghargaan dari Men’s Health Indonesia (MHI) dan Women’s Health Indonesia (WHI) dalam Best Food Choice 2015. Gak cuma menang 1 penghargaan, tapi ada 7 penghargaan yang berhasil diraih! Woohoo. We are super proud! Men’s Health […]
Hai, NutriFriends! Kabar gembira kembali menghampiri Nutrifood nih! Dimana salah satu brand unggulannya, yakni Nutrisari, lagi-lagi dapat penghargaan. Kali ini, Nutrisari mendapatkan Halal Award 2015 untuk kategori Halal Top Brand dari Lembaga Pengkajian Pangan Obat obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) . Penghargaan Halal Award ini juga bukan yang pertama kali Nutrisari loh, NutriFriends! […]
Hai, NutriFriends! #DoYouKnow : Setiap hari Sabtu kedua di bulan Oktober (tahun ini jatuh pada tanggal 10 Oktober) diperingati sebagai World Hospice dan Palliative Care Day. Hmm.. mungkin belum banyak NutriFriends yang sadar akan pengertian dan pentingnya Asuhan Paliatif ini. Yuk baca infografis dari World Health Organization berikut sebagai sumber informasi 🙂 Nah, untuk memeringati Hari tersebut, sekaligus […]
Halo, NutriFriends 🙂 Bertempat di Hotel Intercontinental Jakarta, Kamis (1/10) lalu, Nutrifood kembali dapat penghargaan nih 🙂 Jadi momen indah di awal bulan deh! Kali ini penghargaan didapatkan atas program edukasi hidup sehat yang Nutrifood inisiasi bertajuk GENERATOR (Gerakan Sehat Seru di Kantor). Program tersebut berhasil dinobatkan sebagai salah satu pemenang PR Program of The Year […]
Halo, NutriFriends! Mau tanya dong :p Siapa sih yang disini gak suka minum NutriSari? Pasti semuanya suka kan 🙂 Senang banget nih mengumumkan kalau salah satu brand unggulan Nutrifood tersebut, berhasil mendapatkan penghargaan Indonesia WOW Brand 2015 untuk kategori RTD – Vegetable/Fruit Juice. FYI nih NutriFriends, Indonesia WOW Brand 2015 award merupakan penghargaan dan apresiasi tertinggi […]
Halo, NutriFriends! Di bulan yang baru ini, Nutrifood mau berbagi info-info terbaru juga nih. Nah! Kali ini, Nutrifood melalui bagian Nutrifood Research Center (NRC), meluncurkan satu platform website terbaru yang ditujukan, salah satunya adalah untuk mempublikasikan berbagai penelitian-penelitian yang telah Nutrifood lakukan. NRC sendiri merupakan badan riset yang bergerak di bidang nutrisi, pangan, dan kesehatan, dan […]
Hi, NutriFriends! Senang banget deh, Rabu (16/9) lalu, Nutrifood berkesempatan untuk bertemu dengan ke-25 semifinalis Nutrifood Leadership Award 2015. Gimana enggak? 25 Semifinalis ini datang dengan beragam cerita seru dan inspirasi yang meluap sepanjang rangkaian seleksi. Gak muncul sama sekali suasana tegang di kantor Nutrifood, tetapi justru semangat berbagi dan berkolaborasi yang mendalam dari mereka. […]
Hai, NutriFriends! Selain mendukung keberangkatan Pengajar Muda dalam program Indonesia Mengajar, bentuk dukungan lain yang Nutrifood berikan adalah dengan mengizinkan (dan bahkan sangat mendukung) karyawan utk ikut serta dalam program Kelas Inspirasi TANPA memotong jatah cuti mereka :p Jadi, walaupun seharian gak masuk kantor (bekerja) karena datang ke SD untuk sharing, hak cutinya tidak berkurang sama sekali. […]
NutriFriend, menurut kalian tempat kerja yang nyaman itu yang seperti apa sih? Ngomongin soal tempat kerja yang nyaman, Nutrifood punya tempat baru nih namanya #NutriHub yang baru saja diluncurkan oleh CEO Nutrifood Bapak Mardi Wu. Yeay! 😀 Setelah sesi peluncuran disertai dengan pemotongan tumpeng, ada sesi doa bersama juga agar #NutriHub bisa bermanfaat banyak bagi karyawan […]
Hi, rekan-rekan mahasiswa! Tim Nutrifood Leadership Award 2015: Inspiring Future Leaders telah menjelajahi 4 kota, yakni Surabaya, Yogyakarta, Bandung, dan Jakarta untuk melakukan audisi. Banyak sekali potensi kepemimpinan yang ada di dalam rekan-rekan mahasiswa beserta seluruh keragamannya. Terima kasih untuk semua Nutrifriends yang telah hadir dalam audisi serta mendukungnya ya! Nah, para juri telah menentukan […]
NutriFriends!! Mau tau dong, inovasi terbaru apa yang telah NutriFriend buat? Hmm pastinya banyak banget inovasi yang telah NutriFriends buat ya! Seperti hal nya inovasi yang telah dilakukan di kantor Nutrifood nih, disini inovasi para karyawandiberikan penghargaan dalam Festival Inovasi Nutrifood atau yang biasa kami sebut dengan FINd. Sebelum adanya FINd, terlebih dulu adanya pre-event […]
Hai, NutriFriends! Nutri Health Month balik lagi nih untuk menularkan virus hidup sehat, dan kali ini kantor redaksi Liputan6.com jadi pemberhetian Nutrifood selanjutnya. Tahu sendiri dong kalau bekerja di industri media rata-rata masih jauh dari kata sehat :p, misalnya aja nih saat lagi liputan di luar, pasti cenderung milih makan di pinggir jalan yang kebersihan dan kesehatannya gak terjamin, belum […]
Menjadi yang termuda di antara kesembilan peserta Nutrifood Internship Program (NUTRIP) 2015 menjadi sebuah kebanggan tersendiri buat saya Saya dan teman-teman tergabung dalam Batch kedua dari program tersebut. Sebelum ikutan, saya sempat denger cerita dari salah satu senior di kampus yang kerja di Nutrifood, dia bilang kalau “Nutrifood adalah tempat yang sangat baik untuk belajar karena […]
Hai, NutriFriends! Rangkaian acara Nutrifood Research Grant 2015 selesai juga nih! Setelah melalui proses penjurian Final (baca : Tahap Final Nutrifood Research Grant 2015), tim penilai akhirnya memilih tiga tim dengan ide penelitian terbaik. Kira-kira yang mana saja ya? Langsung simak update beritanya yuk Kamis kemarin, 20 Agustus 2015 Nutrifood menyelenggarakan Awarding NutrifoodResearch Grant 2015 di Hotel […]
NutriFriend, tepatnya hari Senin, 11 Agustus 2015 lalu Nutrifood resmi membuka pabrik baru nya di Sentul, Jawa Barat. FYI nih NutriFriends, Pabrik Nutrifood yang paling terbaru ini akan difokuskan untuk memproduksi produk-produk RTD (Ready to Drink) dari Nutrifood dan tentunya sister company nya yaitu Heavenly Blush. Yang menariknya nih, disini diterapkan konsep Zero Waste Plan lho. […]
25 Mei 2015. Pertama kalinya saya datang ke kantor Nutrifood untuk mengikuti interview program Nutrifood Internship Program (NUTRIP) 2015. “Wah..” jadi kata yang pertama muncul dalam pikiran saat menginjakkan kaki di kantor Nutrifood (Yup! Cuma dalam pikiran doang, soalnya malu kalau keliatan sedang terkagum-kagum, hehe). Kalau dari luar sih bener-bener ga nyangka interior kantor di […]
Halo, NutriFriends! Memasuki bulan Agustus, pasti sudah identik dengan suasana untuk menyambut hari jadi Republik Indonesia. Terkait hal tersebut nih, kemarin 5 Agustus 2015, Nutrifoodmengadakan Press Conference dengan suasana merah putih. Dengan tema “Menjadi Relawan, Aksi Nyata Membangun Indonesia”, Nutrifood mencoba menggugah semangat nasionalisme masyarakat untuk bisa berkontribusi membangun Indonesia dengan aktifsebagai relawan di bidang […]
NutriFriend, mohon maaf lahir batin ya 😀 Gak ada manusia yang sempurna, begitupun dengan kita, setuju ga NutriFriend?Nah, sebelum cerita #NFHABIHA, kita akan sedikit flashback nih kegiatan di bulan puasa 😀 Selain mendekatkan diri dengan Tuhan, pada bulan puasa juga meningkatkan tali silaturahmi dengan keluarga, kerabat, maupun teman, biasanya dengan tradisi Buka Bersama atau biasa […]